Struktur organisasi ialah suatu susunan dari berbagai macam komponen atau unit kerja dalam sebuah organisasi. Dalam struktur organisasi terdapat pembagian kerja dan bagaimana fungsi atau kegiatan-kegiatan berbeda yang telak dikoordinasikan dan juga terdapat adanya berbagai spesialisasi dari sebuah pekerjaan, saluran perintah ataupun penyampaian laporan.
Adapun Struktur Organisasi Perpustakaan SMAN 1 Pejagoan yang diterapkan adalah sebagai berikut:
Keterangan:
- Sunarto, S.Pd.Mpd, Selaku Kepala Sekolah (penanggung jawab).
- dra. Indah Rahmawati Sebagi Koordinator Perpustakaan,
- Achmad Arif Mustaqim, S.I.Pust. bertugas di layanan teknis.
- Lisa Yiharodiyah, S.I.Pust. bertugas di layanan pemustaka.
- Khabib Marzuki, bertuas sebagai teknisi IT perpustakaan.
Setiap bagian dalam struktur memiliki tugas dan tanggung jawabnya masing-masing, yang pada akhirnya menghasilkan kerja sama tim. Dengan adanya tim yang solid dan profesional, kami berharap bisa melayani pemustaka di SMAN 1 Pejagoan dengan baik.
Sekian, terima kasih.
----------------------------------------------------------------------
Struktur Organisasi Perpustakaan SMAN 1 Pejagoan, Struktur organisasi perpustakaan, struktur organisasi perpustakaan sd, struktur organisasi perpustakaan umum, struktur organisasi perpustakaan perguruan tinggi, struktur organisasi perpustakaan smk, struktur organisasi perpustakaan desa, struktur organisasi perpustakaan smp, struktur organisasi perpustakaan madrasah aliyah, perpustakaan digital kebumen, perpustakaan di kebumen, perpustakaan online kebumen, perpustakaan daerah di kebumen, perpustakaan daerah kebumen,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar